TUGAS ANIMASI 2D


TUGAS MEMBUAT ANIMASI 2D


CERITA ANIMASI YANG DI BUAT


          Animasi yang saya buat ini menceritakan tentang kisah seseorang yang bisa kita sebut dengan nama ‘Joko’. Joko adalah seorang pekerja dalam perantauan, sudah lima tahun joko tidak pulang kampung untuk menemui ibunya karna tidak ada biaya. tetapi tahun ini joko memiliki biaya dan joko sangat tidak sabar ingin pulang kampung dan menemui ibunya.

PROSES DAN TOOLS YANG DIGUNAKAN

Disini saya akan menjelaskan animasi yang saya buat berserta tools yang digunakan, saya menggunakan adobe after effect cc 2018 sebagai media pembuatan animasi, animasi yang saya buat berbentuk 2D atau dua dimensi yang dimana hanya bisa kita lihat dalam satu sudut pandang saja. Pada animasi yang saya buat ini berdurasi sekitar 2 menit (28detik) dengan tema pulang kampung lalu karakter utamanya dengan nama joko, pada animasi ini saya membagi menggunakan beberapa resource free yang tersedia di internet seperti :

      1.      Character
      2.      Musik latar
      3.      Asset tambahan

Seperti yang kita tahu dalam pembuatan animasi itu berdasarkan frame tiap detiknya yang dimana membuat suatu objek dapat bergerak sedemikian rupa.



Pada tiap scene disini compostion layer memiliki kriteria sebagai berikut :

     ·    Width and Height : 1920 x 1080 (ini merupakan ukuran size compostion layernya yang dimana  nanti juga termasuk sebagai ukuran video animasi).
      ·       Pixel Aspect Ratio : Square pixel (ini merupakan bentuk dari window animasi yang berarti seperti bentuk video animasinya nanti layarnya berbentuk kotak).
     ·     Frame Rate : 23.976  (ini merupakan frame rate yang digunakan dalam animasi ini yaitu 23.976 frame yang akan di render atau proses per detiknya saat animasi berjalan).


Seperti pada gambar diatas yang menunjukan composition layer settingnya. Pada saat pembuatan animasi saya menggunakan character animation yaitu sebuah tool pada after effect untuk membuat pergerakan animasinya karna sudah di rigged jadi lebih mudah dalam pembuatan keyframe pada animasi. Pada tool ini kita hanya perlu menggerakan komponen pada panel layer untuk membuat pergerakan pada character kita lalu setiap pergerakan akan di simpan pada keyframe position.




Untuk karakter disini saya menggunakan sebuah karakter yang berfomat *.ai yaitu adobe illustrator dengan tipe vector.



Diatas merupakan bentuk tekstur karakternya itu akan menjadi sebuah objek karakter animasi 2d yang sempurna seperti pada gambar dibawah dengan tool plugin animasi pada adobe after effects.



Pada pembuatan animasi saya menggunakan tools transform pada after effect yaitu saya melakukan position dan scale pada karakter yang saya gunakan agar terlihat bergerak. Disini saya bermain keyframe sebagai tanda waktu dimana animasi melakukan sesuatu dan meletakan keyframe pada waktu sekian detik kedepan untuk membuat animasi bergerak pada posisi yang kitainginkan pada layer. Saya juga menggunakan null object sebagai parent untuk beberapa composition layer agar mengikuti posisisi null object ini jadi kita tidak perlu mengatur pergerakan pada setiap compostion layer nya agar mempermudah dan menghemat waktu dalam membuat animasinya.

Begitulah cara saya membuat animasi di after effect dan hasil animasi bisa di render kedalam bentuk video animasi dengan mengklik composition pada menu lalu pilih add to render queue lalu setting sesuai animasi kita yaitu pada output module dan memilih tempat simpannya di output to lalu setelah itu klik render dan tunggu sampai proses render selesai.



KELEBIHAN & KEKURANGAN

            Berikut kelebihan & kekurangan yang sudah saya rangkum dari video animasi yang telah saya buat ini:

      ·         Kelebihan:
      -          Animasi yang saya buat menampilkan alur yang sesuai dengan storynya.
      -          Terlihat simple & menarik.

      ·         Kekurangan:
      -          Mulut karakter bergerak seolah-olah berbicara, tetapi tidak ada pengisi suara karakternya.
      -          Latar belakang musik yang tidak teratur ketika berpindah ke scene yang lain.

SARAN

            Saran yang dapat saya berikan adalah seperti yang saya sudah bahas di kekurangannya jika menampilkan animasi dengan mulut yang bergerak, maka animasi itu akan lebih baik menggunakan pengisi suara agar lebih jelas & menarik. Dan jika ingin mengisinya dengan background suara/musik, usahakan teratur ketika berpindah scene agar terlihat lebih nyaman dilihat.

Komentar

  1. Bw gan..
    Ketemu dan nyangkut di artikel yang bagus..lanjutkan

    Baca Cara Daftar Google Adsense Lolos Review Terbaru Semoga bisa membawa Membantu

    BalasHapus
  2. Easy "water hack" burns 2 lbs OVERNIGHT

    More than 160000 men and women are losing weight with a simple and secret "water hack" to burn 1-2 lbs each and every night in their sleep.

    It's very simple and works all the time.

    Here are the easy steps for this hack:

    1) Go grab a clear glass and fill it with water half full

    2) And now do this amazing hack

    and be 1-2 lbs skinnier in the morning!

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer